Akhir-akhir ini blogger telah menambahkan fitur baru dalam kotak penelusuran blog dan lebih bagis dari versi yang lama.
Lihat pada penambahan gadget tata letak (template) blog anda
Pada fitur penelusuran atau pencarian yang baru ini dilengkapi fitur penelusuran pada web, juga pada blogroll atau link yang ada pada blog anda. Jadi lebih lengkap dan menarik kan. Dan hasilnya ditampilkan di atas bagian utama postingan blog anda. Menarik bukan?

No comments:
Post a Comment