cookieOptions = {link}; Cara Jitu Mengetahui Pengunjung Website Kita dengan Google Analytics | Hafid Junaidi

Sunday, January 10, 2010

Cara Jitu Mengetahui Pengunjung Website Kita dengan Google Analytics

Sangat penting bagi kita pengelola blog maupun web untuk mengetahui pengunjung web kita. Kenapa dengan mengetahui pengunjung kita, dari mana saja, apa saja yang dikunjungi, berapa lama, kapan, berapa banyak tiap hari, semakin meningkat atau menurun, dan segala informasi tentang pengunjung web kita itu sangat penting bagi kita untuk mengoptimalkan situs yang kita miliki.


Dalam bahasa ekonominya, kita dapat memperbaiki ROI (Return On Investment) dengan lebih banyak mengetahui bagaimana dan siapa yang mengunjungi situs kita. Jadi kita bisa kosentrasi pada suatu konten daripada memperbanyak konten yang ternyata kurang diminati.



Google Analitycs adalah sebuah tool gratis dari google yang sangat bagus untu kebutuhan kita itu tadi. Silahkan mengaplikasikannya pada situs anda. Dan rasakan menfaatnya.

Cara daftarnya mudah sekali. pertama kunjungi http://www.google.com/analytics
pilihlah sign up untuk mendaftar

Pada bagian ini jangan ragu lagi segera daftar dengan lik daftar
Disini anda mengisi formulir yang berisikan antara lain alamat situs, termasuk protokonya memilih di situ apakah http// atau https://, lalu nama akun anda, dan zona waktu yang anda kehendaki
Setelah itu mengisi formulir nama anda dan wilayah anda
Seperti pada formulir pada umumnya, persaratan layanan juga harus anda setujui



Lalu anda akan mendapat kode html yang harus di pasang pas sebelum tag < / body > pada situs anda, tag ini biasanya ada pada bagian template situs.
Ini contoh pada blogger, bisa kita pasang pada bagian template sebelum tag tersebut
Bila anda baru memasang, tampilan masih menunjukkan status perhatian, jadi memang belum merekam kejadian apa pun.
Bila anda sudah memasang minimal dalam waktu sehari, banyak informasi yang akan diberikan google analytics seperti di bawah ini.

Seperti halnya statistik pengunjung, asal pengunjung, sumber lalu lintas, knten palig sering dikunjungi, dan lain sebagainya. Sukses selalu.

13 coment:

  1. oooh... gitu...
    sebenernya saya udah pernah denger sama google analytics, tapi ngga tau cara nggunainnya :P

    Thx infonya ya :D
    ditunggu kunjungan baliknya...

    ReplyDelete
  2. nice articles !
    thank for this.
    http://solusi-bersama.com

    ReplyDelete
  3. om kalau saya menggunakan web dari 000webhost cara menyimpan codenya di mana ya.trims


    www.ztheo.tk

    ReplyDelete
  4. @ztheo kalo kode untuk web buatan sendiri biasanya taruh kode html aja di template

    ReplyDelete
  5. Tool yang om bahas ini kira-kira berpengaruh tidak pada SEO? Terima kasih.

    ReplyDelete
  6. @nyong sebenarnya berpengaruh atau tidak tergantung kita sendiri bagaimana memanfaatkannya, tatapi secara langsung tidaklah berpengaruh, hanya saja informasi yang didapat dari situ dapat kita manfaatkan untuk SEO, tapi yang lebi cocok tool untuk SEO ya Google Webmaster Tools ^_^b

    ReplyDelete
  7. bayar gk yah?
    soalnya aq bca di prjanjiannya,ad kata2 bayar.sblumnya thank yah slam knal
    http://www.publicindotourism.com

    ReplyDelete
  8. Gratis koq, ga berbayar. Tapi memangbiasanya ada beberapa layanan yang berbayar, dengan fitur yang lebih lengkap mungkin. Tapi yang saya gunakan selama ini ya gratis ^_^

    ReplyDelete
  9. tips2nya sangat bermanfaat akan sya cba,,trima ksh dan slm kenl

    ReplyDelete
  10. Download Gratis MORVHINZ ANTIVIRUS 2.3.3 Pro version

    http://fantasidreambox.co.cc/MORVHINZ%20PRO%202.3.3.rar

    Jika ingin berkomentar tentang kinerja MORVHINZ
    ... kirim saja Pesan k email morvhinz_lab@yahoo.com

    thnk...Lihat Selengkapnya
    http://morvhinz.co.cc

    ReplyDelete
  11. Download Gratis MORVHINZ ANTIVIRUS 2.3.3 Pro version

    http://fantasidreambox.co.cc/MORVHINZ%20PRO%202.3.3.rar

    Jika ingin berkomentar tentang kinerja MORVHINZ
    ... kirim saja Pesan k email morvhinz_lab@yahoo.com

    thnk...Lihat Selengkapnya
    http://www.morvhinz.co.cc

    ReplyDelete