Pages

Friday, January 26, 2024

Bimtek Aplikasi Srikandi Kemenag Prov Jatim

Alhamdulillah untuk 3 hari ini mulai 24 Januari 2024 berkesempatan untuk mengikuti kegiatan Bimbingan Teknis Aplikasi Srikandi di Lingkungan Kantor Kementerian Agama Provinsi Jawa Timur yang dilaksanakan di Hotel La Lisa Surabaya. Kegiatan yang dibiayai oleh DIPA Kanwil Kementerian Agama Provinsi Jawa Timur ini diikuti seluruh Kankemenag Kabupaten/ Kota se Jawa Timur yang akan mengimplementasikan Srikandi dalam pengelolaan arsip Dinamisnya. 

Semoga dengan dilaksanakannya kegiatan ini dapat mendorong implementasi srikandi dalam pengelolaan arsip dinamis secara lebih efektif bagi Kankemenag se Jawa Timur dalam melaksanakan pembangunan Zona Integritas pada Instansi Kementerian Agama dengan salah satunya implementasi Sistem Pemerintah Berbasis Elektronik dan semangat Transformasi Digital.




 

No comments:

Post a Comment